WhatsApp Image 2024-02-07 at 19.33.04_8501907b
previous arrow
next arrow
xr:d:DAF-4xttWGo:71,j:1941474905019999148,t:24040103
previous arrow
next arrow

Kejuaraan Olahraga Catur HUT RI ke-77

KOPPINEWS.ID,BASEL- Kejuaraan olahraga catur HUT RI ke -77 CATUR CEPAT 25 (G25) MENIT PUTRA/PUTRI DAN SELEKSI CATUR GAJAH PUTRA/PUTRI acara dimulai dari tgl 22 Agustus sampai dengan 25 Agustus 2022; kejuaraan di gelar di kantor KONI Jl Ahmad Yani, toboali ,kabupaten Bangka Selatan , Senin malam 19:30 (22/8/22).

Kejuaraan catur memiliki bersemboyan catur GENS UNA SUMUS yang berartikan kita adalah satu keluarga , di hadiri oleh ketua KONI Basel Akbar alfaddjeri, Sekda Bangka Selatan EDI SUPRIADI sekaligus pembuka dalam kejuaraan tersebut yang mana sekda juga bakal menjadi manager di Poprov VI di kabupaten Bangka barat tahun 2023 yang akan di laksanakan di bulan 7 (tujuh) mendatang. Ujar Antoni

Baca juga  Tangkal Hoax, Generasi Z Diajak Lakukan Konfirmasi Digital

Adapun peserta yang berpartisipasi dalam mengikuti kejuaraan tersebut sebanyak 85 (delapan puluh lima) peserta yang terdiri dari 77 (tujuh puluh tujuh) laki-laki dan 8 (delapan) orang putri.

Dadang zairina ,S.STP sebagai ketua pelaksana kejuaraan olahraga catur mengingatkan kepada seluruh peserta agar selalu jaga sportifitas dan ciptakan olahraga sehat dan semoga kelak bisa mengharumkan nama baik kabupaten di tingkat provinsi maupun di tingkat nasional.

Baca juga  Komitmen Peduli Hukum dan HAM, Bangka Tengah Sukses Catatkan Murok Jerami

Dalam kejuaraan catur tersebut di monitoring oleh dua wasit yakni, Agustinus wasit Nasional dan Antoni ,WNM sebagai wasit anggota, di bantu juga oleh kepengurusan anggota KONI yang lain nya .(Red).




Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *