WhatsApp Image 2024-02-07 at 19.33.04_8501907b
previous arrow
next arrow
xr:d:DAF-4xttWGo:71,j:1941474905019999148,t:24040103
previous arrow
next arrow

Melaksanakan Program Pelita, Tahanan Wajibkan Melaksanakan Solat

KOPPINEWS.ID,BABAR- Sat Tahti Polres Bangka Barat melaksanakan program Pelita (Pembinaan Rohani Dan Mental) terhadap tahanan yang berada di Polres Bangka Barat. Kamis (26/05/2022).

Kasat Tahti Polres Aiptu Yudi Winarno seizin Kapolres Bangka Barat AKBP Agus Siswanto SH.SIK.MH mengatakan “kita wajibkan tahanan yang beragama muslim melaksanakan ibadah sholat 5 waktu, agar mereka juga setelah keluar dari sini juga mereka harus bersikap baik, Baik akhlaknya, baik jasmani nya”tutur Kasat Tahti.

Baca juga  Anggota Polres Bangka Barat Diimbau Untuk Disiplin Dalam Melaksanakan Tugas

Pembinaan Latih Iman Tahanan, program tersebut dengan maksud agar para tahanan di Polres Bangka Barat dalam menjalankan hukuman nya di ruang tahanan Polres Bangka Barat, agar merubah perilaku yang sudah dilakukan yang sudah melanggar hukum, agar keluar dari tahanan nanti bisa berubah menjadi masyarakat yang taat beragama.

Kegiatan pelita ini dilaksanakan khususnya beragama muslim tiap hari wajib solat 5 waktu, yaitu sholat subuh berjamaah, sholat Zuhur berjamaah, sholat Ashar berjamaah, sholat Maghrib berjamaah dan sholat Isya berjamaah.(Red\Humas).




Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *